Untuk membuat gerakan pada halaman, huruf atau teks dapat melakukan langkah-langkah berikut :
ANIMASI HALAMAN
- Klik menu Animations, tampak seperti gambar berikut :
- Sorot
gambar animasi (seperti yang dilingkari merah pada gambar diatas) untuk
melihat gerakanya.
- Untuk
melihat jenis gambar animasi yang lain, klik panah di sebelah kanan daftar
gambar tersebut.
- Klik
pada gambar yang anda sukai dari animasi diatas.
Untuk membuat gerakan pada huruf atau teks dapat melakukan langkah-langkah berikut :
- Klik
Kotak Judul atau sub judul atau teks yang ingin dibuat animasinya.
- Klik menu Animations dan klik Custom Animation seperti tampak pada gambar berikut :
- Klik
tombol Add Effect pada kotak Custom Animation di sebelah
kanan layar, seperti yang dilingkari merah pada gambar diatas.
- Tunjuk Entrance dan klik More Effect seperti tampak pada gambar berikut :
- Pada kotak Add Entrance Efect, Klik pilihan yang diberikan dan dapat dilihat animasinya.
- Setelah
yakin klik OK
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Mohon Berika Komentarnya